HIMAKOM FISIP UNTAN telah menyelenggarakan kegiatan Seminar Kewirausahaan secara luring pada tanggal 27 Agustus 2023 bertempat di Gedung Kuliah Bersama B (Lantai 4). Pada seminar kewirausahaan kali ini, ada dua pemateri yang memberikan pembahasan terkait Kewirausahaan. Adapun dua pemateri tersebut adalah Rahmanita, S.Pd. (Ketua DPC Gradasi Kota Pontianak) yang memberikan materi bertema “Pemuda dan Peluang […]
Category: Kewirausahaan Mahasiswa IKOM
Program studi Ilmu Komunikasi FISIP Untan telah menyelenggarakan kegiatan sosialisasi dan pembekalan praktikum kewirausahaan untuk mahasiswa ilmu komunikasi angkatan 2020 pada tanggal 3 Februari 2022 di Laboratorium Komunikasi dan Multimedia Universitas Tanjungpura. Kegiatan ini dihadiri oleh dosen Ilmu Komunikasi, Dewi Utami, S.IP, M.S., serta Mahasiswa Ilmu Komunikasi angkatan 2019, Tiara Nur Anisa dan Bataraslie Julyan Perdana […]
Program studi Ilmu Komunikasi FISIP Untan telah menyelenggarakan kegiatan Seminar Kewirausahaan secara online melalui Google Meet pada tanggal 16 Juni 2022. Seminar ini dihadiri oleh Kaprodi Ilmu Komunikasi Dewi Utami, S.IP, M.S., dosen-dosen Ilmu Komunikasi, serta mahasiswa/i Ilmu Komunikasi FISIP UNTAN angkatan 2019, 2020 dan 2021. Kegiatan ini merupakan seminar hasil laporan kewirausahaan yang telah […]
Ilmu Komunikasi (HIMAKOM) FISIP UNTAN telah menyelenggarakan Seminar Kewirausahaan secara daring via Google Meet pada tanggal 26 Juli 2021. Seminar dihadiri oleh Kaprodi Ilmu Komunikasi Dewi Utami, S.IP, M.S., dosen Ilmu Komunikasi, serta mahasiswa/i Ilmu komunikasi FISIP UNTAN angkatan 2017, 2018, 2019 dan 2020. Seminar ini menampilkan hasil laporan kewirausahaan yang telah dilakukan oleh mahasiswa/i […]
LC PRODUCTION
LCP (Light Colour Production) adalah sebuah tim yang bergerak dalam bidang jasa. Seperti namanya Light Colour Production bisa kami artikan sebagai bentuk usaha fotografi dimana dalam fotografi sendiri banyak mengandung unsur warna dan cahaya. Menyikapi dunia kerja saat ini yang semakin sulit untuk mendapat pekerjaan, para mahasiswa dituntut untuk banyak menciptakan inovasi baik itu dalam […]
Usaha yang kami rintis ini bukanlah sesuatu yang baru, kami hanya mencoba memberikan alternatif yang lebih mudah dengan cara yang lebih kekinian kepada masyarakat. Bagaimana tidak? Begini, usaha sewa pick up yang sudah ada sejak dulu selalu menimbulkan masalah yang sama. Dihubungi hari ini, tiga hari kemudian baru dibalas. Tidak pula bisa dihubungi lewat telepon. […]
TISYASTORE
TisyaStore adalah sebuah usaha di bidang fashion yang menjual beberapa produk seperti baju remaja, baju atasan, dan baju anak. Ragam produk yang kami jual diantara lain baju wanita, baju anak yang diantaranya merupakan baju produk dalam negeri. Namun tidak menutup kemungkinan kami juga akan menjual sfashion lainnya. Kami melayani pembelian secara ecer saja. Kami […]
KODE “Kopi Delivery”
“KODE”, yang merupakan singkatan dari “Kopi Delivery” adalah usaha di bidang produk minuman kopi dan non-kopi (latte) dalam kemasan botol dengan berbagai varian. “KODE” terbentuk pada tahun 2021 di Kota Pontianak oleh lima orang pelopor yang terdiri dari Syifa, Shabrina, Rani, Ina, dan Aulia. “KODE” merupakan satu-satunya pelopor minuman kopi dan non-kopi (latte) yang menggunakan […]
Memulai karir sebagai seorang pembisnis baik di bidang industry kreatif maupun UMKM akan membutuhkan sebuah pemasaran untuk memenuhi tingkat popularitas, kredibilitas, dan elaktibilitas. Berangkat dari kebutuhan tersebut, Flawsome menyediakan layanan content writing meliputi artikel hingga press release yang berisi aktivitas customer dengan mempublikasikannya melalui media massa. Proses pemasaran ini diharapkan mampu memenuhi tiga kebutuhan diatas […]
Ngoenyah.Ptk
Ngoenyah Pontianak atau Ngoenyah.Ptk merupakan salah satu usaha dari kelompok Kewirausahaan yang bergerak di bidang makanan . Kata Ngoenyah sendiri berasal dari kata dasar “Kunyah” yang berarti menghancurkan atau melumatkan (makanan atau sebagainya) . kami juga mengganti huruf vokal U dengan OE, yaitu huruf vokal tempo dulu agar lebih terkesan klasik. Kemudian kami juga menggunakan […]